Sabtu, 01 Desember 2012

Dalam keadaan darurat, pakai saja pasta gigi untuk menyembuhkan jerawat. Tak percaya? Dari hasil studi yang dilansir situs Livestrong, menunjukkan bahwa pasta gigi bukan hanya memberi efek yang menguntungkan bagi gigi dan mulut, namun juga bagi penyembuhan jerawat.

Jerawat yang tengah meradang biasanya terlihat merah. Jika Anda ingin jerawat lebih kempis dan kering, cobalah oleskan sediki pasta gigi di daerah yang berjerawat. Dalam hasil penelitian disebutkan, pasta gigi akan bertindak sebagai pembersih wajah yang pada akhirnya dapat mengangkat kotoran dari kulit.

Meskipun belum ada hasil studi terdahulu mengenai manfaat pasta gigi dalam metode penyembuhan jerawat, disebutkan bahwa pasta gigi memiliki efek mengeringkan sehingga pada akhirnya akan menghilangkan pembengkakan yang biasanya menimbulkan rasa sakit pada wajah.

Cara pakai: oleskan pada kulit yang berjerawat sebelum Anda tidur. Pastikan posisi tidur tidak akan menghilangkan pasta gigi yang menempel hingga esok pagi. Saat bangun tidur segera bilas dengan air dingin.

Catatan:
Patut diingat, penggunaan odol pada jerawat yang disebabkan oleh bakteri memang efektif. Namun bila jerawat karena produksi minyak di wajah terlalu banyak, atau jerawat karena sel kulit mati, perawatan harus ditambahkan dengan penggunaan obat yang mengandung salicylic acid. (Hasil penelitian perawatan kulit, Skin care research 2005)

Related Posts:

  • Iklan-iklan yang GokilMelihat sebuah iklan, bisa jadi kita bosan atau sangat tertarik melihatnya. Maka itu, sutradara kreatif di balik iklan tak habis mencari ide yang aneh, nyeleneh, dan gokil. Tentu saja, agar perhatian orang langsung tertuj… Read More
  • Gambar-Gambar yang Akan Menipu Mata Anda 1. Apakah ini adalah gambar kapal laut atau pilar? 2. Apakah mereka adalah penonton atau gedung? 3. Berapa banyak kuda yang bisa anda temukan? Jika mata anda cukup tajam, anda seharusnya menem… Read More
  • Unik Kelakuan yang Ada-Ada SajaTingkah polah manusia, dari yang usia balita hingga manula, memang takkan habis dibicarakan. Apalagi kalau prilakunya mengundang senyum dan geli berkepanjangan. Inilah sejumlah prilaku yang begitu kita lihat, mungkin munc… Read More
  • Foto-Foto Tipuan Perempuan CantikKaum adam pastinya selalu senang melihat perempuan, apalagi yang berparas cantik. Oleh karenanya, sangat mudah mengelabui pria dengan memunculkan soal perempuan. Tak percaya? Simak tiga foto di bawah ini: 1. Dari kejauhan… Read More
  • Unik Foto Perempuan Cantik yang PalsuSiapa suka perempuan cantik? Pembaca uniknya.com pasti tunjuk tangan. Mari kita lihat foto-foto perempuan cantik di bawah ini. Nah, agar semuanya jelas, harap pembaca melihatnya sampai urutan foto terbawah dan dapatkan ke… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Sample Text

Follow Us on Facebook



JOIN WITH US

Popular Posts